Sejak September 2022 hingga Januari tahun ini, Kaikoukai mengadakan pelatihan dan kursus persiapan ujian caregiver kepada para ginoujisshuusei dan tokuteiginou, agar mereka lulus dalam ujian nasional kaigo fukushishi. (Kegiatan ini dilakukan secara daring)
Gambar: Situasi kursus persiapan ujian yang dilakukan secara daring
Tiga orang menjadi peserta ujian pada 29 Januari lalu. Mereka berkata, "Itu lebih sulit dari yang saya kira" dan "Saya tidak punya cukup waktu."
Gambar: Situasi pelatihan
Untuk ke depannya, Kaikoukai akan terus mengadakan kegiatan ini dengan harapan sebanyak mungkin peserta yang lulus ujian.
Comments